Soal UTS Mate Kelas 6 Semester 1 dan Kunci Jawaban - Selanjutnya yang akan admin bagikan adalah contoh susunan latihan soal untuk mata pelajaran matematika yang telah disusun sesuai kisi-kisi dan mengacu pada materi pembelajaran Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan (KTSP 2006). Soal ini ditujukan sebagai referensi yang sekiranya akan sangat bermaanfaat menjelang ulangan mid semster ganjil tahun ajaran 2017/2018.
Dalam persiapan ujian, contoh soal latihan tentu sangat dibutuhkan baik oleh guru maupun siswa khususnya pada jenjang sekolah dasar kelas 6. Untuk guru sendiri soal-soal latihan tersebut adalah sebagai acuan dalam membuat sendiri naskah soal yang sesuai dengan materi yang diajarkan. Sedangkan untuk siswa, soal tersebut digunakan sebagai bahan pembelajaran agar lebih siap.
Soal 1.
Nadia memiliki dua potong pita. Panjang masing-masing pita 30 cm dan 48 cm. Pita tersebut akan dipotong menjadi beberapa potongan yang sama banyak. Ukuran terpanjang untuk setiap potongnya yaitu . . .
a. 6
b. 7
c. 8
d. 12
Jawaban : a
Pembahasan :
30 = 2 x 3 x 5
48 = 2 4 x 3
FPB = 2 x 3 = 6
Soal 2.
Waktu yang diperlukan untuk memenuhi bak bervolume 14.400 liter adalah 10 menit.
Debit air tersebut adalah ... dm³/detik.
a. 12
b. 24
c. 36
d. 48
Jawaban : b
Pembahasan :
V = 14.400 liter = 14.400 dm³
W = 10 menit = 600 detik
D = V : W
D = 14.400 : 600 detik
D = 24 dm³/detik
Selengkapnya soal-soal tersebut dapat anda unduh dengan menggunakan link dibawah ini:
Link Unduhan:
Dalam persiapan ujian, contoh soal latihan tentu sangat dibutuhkan baik oleh guru maupun siswa khususnya pada jenjang sekolah dasar kelas 6. Untuk guru sendiri soal-soal latihan tersebut adalah sebagai acuan dalam membuat sendiri naskah soal yang sesuai dengan materi yang diajarkan. Sedangkan untuk siswa, soal tersebut digunakan sebagai bahan pembelajaran agar lebih siap.
Contoh Soal UTS Matematika Kelas 6 Semester 1 Lengkap dengan Jawaban dan Pembahasan
Untuk soal matematika ini sendiri, memiliki soal sebanyak 45 butir soal dengan rincian 30 butir soal PG, 10 butir isian singkat dan 5 butir untuk jenis soal essay. Sebagai gambaran, berikut ini adalah potongan soal tersebut:Soal 1.
Nadia memiliki dua potong pita. Panjang masing-masing pita 30 cm dan 48 cm. Pita tersebut akan dipotong menjadi beberapa potongan yang sama banyak. Ukuran terpanjang untuk setiap potongnya yaitu . . .
a. 6
b. 7
c. 8
d. 12
Jawaban : a
Pembahasan :
30 = 2 x 3 x 5
48 = 2 4 x 3
FPB = 2 x 3 = 6
Soal 2.
Waktu yang diperlukan untuk memenuhi bak bervolume 14.400 liter adalah 10 menit.
Debit air tersebut adalah ... dm³/detik.
a. 12
b. 24
c. 36
d. 48
Jawaban : b
Pembahasan :
V = 14.400 liter = 14.400 dm³
W = 10 menit = 600 detik
D = V : W
D = 14.400 : 600 detik
D = 24 dm³/detik
Selengkapnya soal-soal tersebut dapat anda unduh dengan menggunakan link dibawah ini:
Link Unduhan:
- Soal UTS Matematika SD Kelas 6 Semester 1 - Download Disini
Mungkin itu saja pembahasan kali ini tentang Soal UTS Mate Kelas 6 Semester 1 dan Kunci Jawaban, silahkan bapak ibu download soal tersebut dalam format microsoft office word dan silakan diedit lagi jika dirasa masih harus disesuaikan lagi.
COMMENTS